Ignite Indonesia by PERMIAS Nasional: Bakti Diaspora Pelajar...
  • 18 Agustus 2020
Gempita perayaan kemerdekaan Indonesia ke-75 tahun tidak hanya bergema di tanah air, namun juga dari berbagai sudut dunia. Salah satunya, melalui torehan karya generasi muda terbaik Bangsa yang sedang melanjutkan studi di Amerika Serikat. Sekumpulan diaspora pelajar yang tergabung dalam PERMIAS...
Provinsi Sulsel dengan potensi Wisata Mendunia...
  • 23 Desember 2019
Sebagai pintu gerbang kawasan timur Indonesia,Sulawesi Selatan (Sulsel) bisa dijadikan titik mula berwisata terutama bagi wisatawan MICE dan business.dan Makassar adalah Ibu kota provinsi sulsel yang keberadaannya sudah mendunia.dengan keberadaan Benteng Rotterdam dan Benteng Somba Opu, menjadi saks...
Kuliner Sulawesi Selatan : Coto Makassar dan Pallubasa, Seru...
  • 16 Desember 2019
Ada masa ada cerita, begitupun dengan makanan tradisional yang ada di Sulawesi Selatan. Sebagian besar wisatawan nusantara di Indonesia familiar dengan Coto Makassar. Setiap wisatawan nusantara datang ke Makassar, salah satu agenda utamanya adalah mencicipi Coto Makassar. Warung Coto Makass...
Ancaman Stunting, dan Kekhawatiran Gubernur Sulsel Akan Gene...
  • 11 Desember 2019
Beberapa hari terakhir, publik di Sulawesi Selatan ramai-ramai mengangkat issu soal stunting. Gubernur Sulawesi Selatan Prof HM Nurdin Abdullah pun menjadi sorotan media massa, atas imbauannya mengajak semua unsur memberantas stunting. Sebagian orang, stunting diibaratkan orang yang kerdil, na...
Struktur Baru Kelembagaan OPD, Siapa yang Bakal Tersingkir?...
  • 09 Desember 2019
Struktur baru kelembagaan Pemprov Sulsel mulai diberlakukan awal Januari 2020 mendatang. Setelah Biro Organisasi dan Tata Laksana (Ortala) Setda Sulsel menggodok selama berbulan-bulan perubahan struktur baru ini ditetapkan dalam Perda Nomor 11/2019 tentang perubahan atas Perda Nomor 10/2016 tentang ...
Nurdin Abdullah Sapu Bersih Aset Daerah Bermasalah...
  • 03 Desember 2019
Pemprov Sulsel, melalui Biro Aset lagi getol-getolnya menertibkan aset daerah. Gubernur Nurdin Abdullah, menggandeng tim Koordinasi dan Supervisi Bidang Pencegahan (Korsubgah) KPK, dan Kejati Sulsel. Nurdin dan Andi Sudirman Sulaiman, baru setahun tiga bulan menjabat jadi Gubernur dan Wakil Guber...
Tingkatkan Kompetensi ASN, Pemprov Sulsel Gagas Corporate Un...
  • 03 Desember 2019
...
Pemprov Sulsel Memasuki Era 4.0...
  • 02 Desember 2019
Era globalisasi dan digital industrialisasi 4.0 menjadi sebuah tantangan saat ini. Era ini mengandalkan Teknologi Informasi (TI) yang saat ini sudah menjadi salah satu sendi kehidupan.  Diambil dari Wikipedia, Teknologi Informasi atau dalam bahasa Inggris disebut Information Technology (IT) ...